[AiMesh] Apa itu Roaming Block list? Bagaimana cara kerjanya?

Roaming block list adalah tempat Anda dapat menambahkan perangkat Anda yang akan masuk dan keluar dari daftar roaming. Perangkat-perangkat yang ada dalam daftar tidak akan lagi memiliki roaming AiMesh aktif pada perangkat ini.

 

Cara mengaktifkan roaming block list:

1.     Silakan navigasi ke https://router.asus.com/Advanced_Roaming_Block_Content.asp

2.     Pilih “Yes”.

3.     Pilih perangkat dari nama klien (atau Anda dapat menambahkan dengan alamat mac secara manual)

4.     Klik “+” dan tekan apply. (Tindakan ini akan membutuhkan Reboot pada Routernya)